Selasa, 30 Desember 2008

Tentang Olah Raga




Olah raga
merupakan aktifitas yang tidak dapat dilepaskan dalam kehidupan keseharian manusia. Hal tersebut tidak mengherankan karena di samping menjadi unsur esensial dalam menjaga kesehatan dan kebugaran manusia. Dalam dunia olah raga juga terkandung unsur-unsur lain yang tidak boleh dianggap kecil, yaitu sebagai wahana bagi prestasi dan prestise. Dari sinilah kemudian muncul kesadaran untuk membentuk satu wadah pembinaan dan pengembangan bakat bidang olah raga ini.

UKM Olah RagaIMPOR (Ikatan Mahasiswa pecinta Olah raga) di STAIN Jurai siwo Metro merupakan salah satu unit kegiatan kemahasiswaan tingkat institut yang bersifat otonom dan bisa diikuti oleh para mahasiswa yang berminat dan bersedia mengasah bakat dan kreatifitasnya di bidang ini. UKM olah raga yang berada di STAIN Jurai siwo Metro ini secara khusus berkosentrasi kepada empat cabang olah raga, yaitu bulu tangkis, sepak bola, tenis meja dan bola voli.


Dalam perjalanannya, keempat cabang olah raga dalam UKM olah raga ini telah menggondol berbagai prestasi dan penghargaan. Di antara prestasi yang pernah dicapai tersebut adalah :

1. Bulu Tangkis

1. Juara II Ganda Putra di IAIN Raden Intan Bandar Lampung 2006


3. Sepak Bola/Futsal

1. Juara II Wali kota Cup Th 2008
2. Juara III Turnamen Futsal Unila 2005]

Selain itu UKM ini juga Aktif dalam Berbagai Kegiatan Yang bersifat Nasional :
Antara Lain PIONIR dipontianak 2007
juga mengadakan banyak Kegiatan Olah raga di dalam kampus
Ant :
1. pOSTA (Pekan Olah raga dan seni STAIN)

[+/-] Selengkapnya...

 
Template Created by : Anas Luqman On Blogger Young Template